Badan Wasit EPL Akui Bikin Kesalahan, Gol Luis Diaz Seharusnya Sah
PGMOL (Professional Game Match Officials) atau badan yang menaungi wasit Premier League mengaku adanya kesalahan yang dilakukan pengadil lapangan dalam laga Tottenham vs Liverpool. Menurut PGMOL, gol Luis Diaz seharusnya tidak dianulir.


What's Your Reaction?






